Mobiado Professional 105 Damaskus Harga, Spesifikasi Mobiado

Mobiado Professional 105 Damaskus ini merupakan sebuah ponsel mewah yang berbasis Kanada, rangka baja Damaskus yang masih hand made atau buatan tangan manual serta kristal safir senilai total 209 karat yang terletak pada bagian belakang dan depan Mobiado Professional 105 Damaskus. Spesifikasi yang dihadirkan juga sangat handal dan untuk harga yang diberikan pastinya agak mahal namun sesuai dengan spesifikasi yang ada.

Mobiado menggunakan mekanisme penutup baterai geser tersembunyi yang masih menunggu proses paten dengan satu-potongan kristal safir penutup baterai. Tombol dan sekrup di Damaskus Profesional 105 terbuat dari stainless steel dan blasted glassbead, dan untuk keypad disesuaikan dengan pilihan pelanggan.

Rangka baja ini dibuat dengan menggunakan teknik yang sama yang awalnya digunakan untuk membuat pisau baja pedang populer Damaskus. Tapi bila diamati dengan cermat sangat menarik sekali bukan dan sedap dipandang mata pastinya.

Spesifikasi Mobiado Professional 105 Damaskus :

* Dukungan GSM quad-band
* Dual-band 3G
* Penyimpanan 1GB
* Layar 2 inci
* Kamera 2MP
* Port microUSB
* Koneksi ke komputer atau aksesoris
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...